Mesuji – Puskesmas Rawat Inap Buko Poso mengadakan Program Tanaman Obat Keluarga (TOGA) bertujuan untuk meningkatkan kesehatan masyarakat melalui pemanfaatan tanaman obat berbagai jenis tanaman obat yang di tanam di Puskesmas Buko Poso Yaitu:
1. Jahe merah
2. Kunyit
3. Daun Sirih
4. Sere
5. Sere Merah
6. Bangle
7. Kencur
8. Daun Cincau
9. Bayam Cina
10. Kemangi
11. Kumis kucing
12. Alpukat
13. Daun jeruk
14. Rosella
15. Lidah buaya
16. Cocor bebek
17. Sambiloto
18. Bratawali
19. Temulawak
20. Daun ketepeng
21. Lempuyang
22. Bawang merah
23. Bawang Putih
24. Kapulaga
25. Lengkuas
26. Temu hitam
27. Temu kunci
28. Seledri
29. Tebu
30. Daun katu
31. Jambu Biji
32. Keji Biling
33. Pepaya
34. Mengkudu
35. Liduri
36. Blimbing Wuluh
37. Daun Salam
38. Sere Merah
39. Cabe Jawa
40. Kunyit Putih, DLL
Tanaman tersebut dapat mengobati berbagai jenis penyakit dengan Klasifikasi masing-masing.
Hal tersebut dikatakan Kepala Puskesmas (Kapus) Rawat Inap Buko Poso Kecamatan Way Serdang , diruang kerjanya, pada. Senin (30/06/2025).
Dr. Harizal Hasni M.M selanjutnya
Dr, Harizal Hasni M.M mengatakan, Puskesmas Rawat Inap Buko Poso Way Serdang, Kabupaten Mesuji, telah memberikan contoh Tanaman Obat Keluarga (TOK) yang berada didepan Puskesmas Rawat Inap Buko Poso dengan tujuan memberikan contoh kepada seluruh wilayah kerja Puskesmas Rawat Inap Buko Poso.
Tokoh masyarakat setempat Sahril Anwar yang juga Kepala Desa Buko Poso merespon baik dengan adanya program tersebut dan akan menghimbau seluruh warga Buko Poso, untuk sama-sama menanam tanaman obat keluarga di seputaran halaman rumahnya masing-masing. (Mumu Mahfudin)
65 total views, 2 views today







