Mukomuko,IPK Com – Pada hari ini Kamis 13 Pebruari 2025 Pemerintah desa Resno, kecamatan v koto, kabupaten Mukomuko, melaksanakan Rapat Pembentukan Tim Pelaksana Kegiatan ( TPK ) Tahun anggaran 2025, bertempat di Aula kantor desa Resno ikut hadir Camat v koto, Babinkamtibmas, Pendaping lokal Desa, BPD, Tokoh Agama, Tokoh Adat.
“Hal ini di sampaikan Kepala Desa Resno, Mardalius.pada hari kita mengucapkan Alhamdulilah sudah dapat melaksanakan Rapat Pembentukan TPK Pisik tahun 2025.
Dengan Terbentuknya TPK hari,Kami serah sepenuhnya kepada TPK untuk melaksanakan kegiatan Pisik DD tahun 2025 ini dengan harapan kami dari Pemdes TPK harus betul-betul bertanggung jawab sesuai dengan perencanaan di RAPBdes 2025.
Kemudian kami tegaskan tolong secepatnya di kerjakan,dan kemudian harus tepat waktu imbuhnya.
Sambutan Camat v koto,Feri Irawan. SH.MM.mengucapkan apresiasi kepada Pemerintah Desa Resno,untuk tahun 2025,13 Desa yang sudah masuk di Rekening Desa termasuk Desa Resno mendapat bagian dari 13 Desa sekabupaten Mukomuko.
Kemudian Camat v koto juga mengingatkan kepada TPK,agar di kerjakan sesuai dengan Regulasi yang ada,harus banyak berkoordinasi dengan Kades,Pendaping Desa maupun dengan pihak kecamatan ucapnya.
Selain dari itu camat juga menyampaikan tenaga kerja juga harus di utamakan orang desa kita sendiri. (HS/Adv)
71 total views, 1 views today







